Tuesday, January 18, 2011

BANDWiDTH CONTROLLER
  • Bandwidth Controller bertujuan untuk mengatur trafik data didalam jaringan. Penempatan software Bandwidth Controller ditempatkan pada sebuah komputer yang dijadikan jalur keluar misalnya mengaccess data internet. 
  • Sebagai contoh, bila sebuah  pejabat  atau jaringan komputer tetangga mengunakan sebuah komputer yang dijadikan sebagai Gateway / komputer sharing / komputer server. Komputer server tersebut berfungsi untuk mendistribusikan data keluar masuknya dari dan ke komputer lainnya. Sehingga seluruh komputer dapat mengaccess data bersama sama seperti sambungan internet.

     KELEBiHAN BANDWiDTH

    • · Mengatur download dan upload computer lain untuk data trafik.
    • Membatasi beberapa computer atau group dengan limit atau batas tertentu mengunakan trafik data ke server. 
    • Penguncian dengan batas tertentu, misalnya seseorang terlalu banyak access internet maka dapat dibatasi setelah kapasiti tertentu akan diturunkan kecepatannya.
    • Dapat menampilkan daftar komputer yang mana yang terlalu banyak mengunakan bandwidth, sehingga  seseorang Admin dapat terus memantau kegiatan / aktiviti komputer lain didalam jaringan LAN.

    CARA NAK INSTALL BANDWIDTH MANAGEMENT
     
    • Disini menunjukkan seberapa banyak data yg di download melalui sebuah network dan ia juga memaparkan informasi lebar pita atau kapasiti saluran.
    • Bandwidth digunakn bg menunjukkan besaran data yang telah ditransfer keluar dari kuota space hosting anda.

    0 comments: